Tujuan Utama Aksi Bela Tauhid
Aksi Bela Tahuid menjadi salah satu trending dalam beberapa minggu terakhir. Dan dalam nyanyian tersebut, ternyata ada satu hal terselip yakni nama Prabowo Subianto sebagai presiden. Nyanyian tersebut digemakan oleh salah satu orator aksi tersebut yakni John, yang memberi komando nyanyian tersebut. "Prabowo gagah, Prabowo kuat, Prabowo maju terus, Prabowo bela Islam, bela NKRI. Hidup hanya sekali, doa setiap hari. Semoga Prabowo jadi Presiden RI," adalah isi dari nyanyian ini.
Lagu itu dilantunkan John sekitar satu menit. John bernyanyi tanpa diiringi alat musik apa pun. Meski demikian pedemo tetap menyimak lagu tersebut. Massa yang hadir pun mengaminkan lagu yang dilantunkan John. "Aamin!" seru mereka. John menyambutnya dengan seruan takbir. Setelah John turun panggung, Ketua Persaudaraan Alumni (PA) 212 Slamet Maarif lanjut berorasi
Benarkah aksi ini memang dibumbui oleh hal-hal politis yakni sebuah kampanye untuk capres 2019 dalam hal ini adalah Prabowo?
Aksi Bela Tauhid |
Benarkah aksi ini memang dibumbui oleh hal-hal politis yakni sebuah kampanye untuk capres 2019 dalam hal ini adalah Prabowo?
Komentar
Posting Komentar