Apa yang Buat Indonesia Kuat di Indo Defence
Pameran Pertahanan Indo Defence kembali digelar dengan menampilkan sejumlah paviliun terbaik asli Indonesia dan beberapa negara lainnya yang masuk dalam kalender pameran dunia. Kali ini indonesia menjadi tuan rumah perhelatan yang dinamakan dengan Indo Defence 2018 Expo dan Forum. Pameran ini sendiri diikuti oleh 867 peserta dari 59 negara di seluruh dunia. Dengan menampilkan 30 paviliun negara terbaik di Asia Tenggara. Termasuk didalamnya pameran dunia.
Empat belas perusahaan yang tergabung dalam Badan Usaha Milik Negara Industri Strategis (BUMNIS) Indonesia akan meneken nota kesepahaman. Berbagai rencana strategis diagendakan. Tidak hanya menjadi ajang promosi bisnis dan alih teknologi bagi industri pertahanan Indonesia dan dunia, penyelenggaran Indo Defence akan menjadi sarana informasi dan edukasi bagi masyarakat Indonesia secara umum.
Acara seperti ini mungkin perlu untuk sering digelar untuk memberikan penilaian terhadap dunia akan arti pertahanan dalam suatu negara. Juga untuk meningkatkan rasa kebanggaan oleh seluruh masyarakat.
Indo Defence |
Acara seperti ini mungkin perlu untuk sering digelar untuk memberikan penilaian terhadap dunia akan arti pertahanan dalam suatu negara. Juga untuk meningkatkan rasa kebanggaan oleh seluruh masyarakat.
Komentar
Posting Komentar